Thursday, July 25, 2013

Cara Partisi SD Card dengan MiniTool Partition Wizard

Salam Super untuk sobat Pustaka IPTEKKES semuanya... Kali ini saya ingin berbagi lagi tentang Cara Partisi SD Card dengan MiniTool Partition Wizard. Cara ini merupakan langkah pertama untuk menambah internal memory Android anda yang kecil...



Pada dasarnya sd card yang kita beli hanya memiliki 1 buah partisi yaitu fat32. Tujuan melakukan partisi pada sd card adalah untuk membaginya menjadi  3 buah partisi yakni fat32 (untuk menyimpan file musik, foto, word, dll), ext2/ext3/ext4 (memory yang digunakan untuk data aplikasi terinstall), dan Linux Swap (memory yang digunakan untuk membantu kinerja RAM).

Partisi pada sd card akan digunakan untuk meringankan memory internal. Beberapa smartphone Android seperti Galaxy Mini, Galaxy Young, Galaxy Fit, Galaxy Ace, Galaxy Gio, Sony Ericsson Xperia X8, dan lain-lain yang memiliki memory internal yang kecil. Perlu kalian ketahui, setiap kita menginstal aplikasi walaupun diinstal di sdcard, pasti memory internal akan bertambah sehingga  kita tidak bisa menginstal banyak aplikasi. Menyebalkan bukan? Maka dari itu, perlu dilakukan partisi pada sd card.

Friday, July 19, 2013

Cara Root dan UnRoot Samsung Galaxy Fit GT-S5670

Selamat pagi dan salam sejahtera para pemirsa semua... hehehe... Lama tidak jumpa, kali ini saya ingin share mengenai Cara Root dan UnRoot Samsung Galaxy Fit GT-S5670. Saya ingin berbagi informasi ini karena saya sendiri sudah mulai jenuh dengan Galaxy saya yang cepat penuh memori internalnya. Jadi tidak bisa menikmati fasilitas aplikasi yang banyak di Play Store... Jadi saya ingin mulai Oprek-Oprek android saya... hehehe... OK langsung saya ini dia penjelasan langkah awal nya... BekicoOot...

Root Samsung Galaxy Fit GT-S5670

Catatan : Android yang saya pakai adalah Samsung Galaxy Fit GT-S5670 versi 2.3.6 Gingerbread dengan seri firmware S5670DXKT4. File root dan unroot yang saya gunakan dan saya sertakan di artikel ini 100% bekerja.

Root adalah suatu system account yang memiliki kekuasaan absolut untuk mengakses dan mengeksekusi semua file, command, system, dalam sistem operasi berbasis linux. Intinya, root ini punya akses tanpa batas yang bisa mengubah, menghapus, menambah, bahkan merusak semua yang ada didalam sistem handphone kita. Nge-root artinya nge-hack sistem handphone supaya kita (pemilik dan pengguna hape) punya akses ke account root tersebut,jadi kitalah yang punya kekuasaan.

PERMALINK

Anda sedang membaca Artikel Pustaka IPTEKKES. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari Pustaka IPTEKKES tersebut agar dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat Link : http://widanarta.blogspot.com/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami. Atau Copy Paste kan kode berikut pada postingan anda :

<a href="http://widanarta.blogspot.com/" target="_blank" title="http://widanarta.blogspot.com/"><b>http://widanarta.blogspot.com/</b></a>

Jika ada kendala atau ada yang ingin ditanyakan tentang artikel diatas, masukan komentar anda dibawah. Bisa jadi salah tulis, atau ada yang kurang dari tulisan tersebut. Kami hanya menerima komentar yang membangun.

Terimakasih atas kunjungannya.
Assalamu 'alaikum Warahmatullah.